Harga Minyak Naik, Kekhawatiran atas Dampak Omicron Terus Surut
Harga minyak naik pada Senin (13/12) pagi di Asia dan melanjutkan kenaikan yang terjadi baru-baru ini di tengah kekhawatiran atas dampak varian omicron COVID-19 terhadap pemulihan ekonomi dan permintaan bahan bakar terus surut.